Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2024

Puisi Sahabat

SAHABATKU Betapa bahagia memiliki sahabat yang setia  Bermain bersama sama  Dan tertawa bahagia bersama Dalam duka pun kami tetap bersama Canda menghiasi selalu hari kita Aku ingin selalu bersamamu Kebersamaan selalu menyertai kita Kaulah sahabat terbaikku